virus merupakan suatu program yang cara kejanya menyisipkan salinan dirinya ke dalam program atau dokumen lain yang mengakibatkan kerusakan dengan cara memuat program pemaksa over process ke perangkat tertentu.Lalu virus tersebut akan memperbanyak dirinya sendiri, yang membuat sumber daya pada komputer (seperti penggunaan memori) menjadi berkurang secara signifikan.
jenis-jenis virus antara lain sbb:
Trojan
Yaitu virus yang dibuat dengan tujuan mengendalikan dan mencuri data yang ada di dalam komputer. Sebenarnya, trojan bukan merupakan virus, tetapi karena sifatnya yang dianggap cukup mengganggu, maka banyak orang mengelompokkannya ke dalam golongan virus komputer yang perlu untuk diwaspadai.Lokasi penyebaran yang utama yaitu akses yang terhubung ke internet, seperti email dan data pribadi yang tidak dipassword.Untuk mengatasinya yaitu dengan menggunakan antivirus khusus untu trojan, seperti Trojan remover dan Trojan hunter.
Worm
Yaitu sebuah program yang bisa menggandakan diri. Pada umumnya worm tidak meninfeksi virus, tetapi hal yang berbahaya karena kemampuan untuk melipatgandakan diri yang begitu cepat sehingga apabila komputer terserang dalam waktu yang cukup lama, bisa menyebabkan kerapuhan pada sistem.Lokasi penyebarannya melalui email dan jaringan internet. Sedangkan untuk mengatasinya bisa menggunakan antivirus iasa. Jika menggunakan antivirus pro malah lebih optimal hasilnya.
Memory Resident virus
Yaitu jenis virus yang menginfeksi RAM. Tentu saja lokasinya ada di dalam memori komputer. Virus ini akan aktif apabila sistem operasi dinyalakan. Efek yang ditimbulkan yaitu lemotnya sebuah sistem.
Cara mengatasinya bisa dengan menggunakan antivirus dan lakukan update secara berkala.dan masih banyak lagi virus-virus yang lain.
sumber:klik disini ya...
Kampus putih
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar